Halo para kutu buku,
Dalam rangka event blogtour dan giveaway pertama yang diadakan di Jane and Her Bookienary, saya ingin mengucapkan terima kasih sebelumnya. Untuk teman-teman yang sudah berpartisiapasi untuk ikutan. Lalu untuk Penerbit Loveable, khususnya Kak Muthia Esfand, yang sudah mengundang Jane and Her Bookienary untuk ikut ke dalam rangkaian Piknik Blog Memori Cinta Anak Kos buat mempromosikan buku baru Dewi Dedew Rieka, Single Happy 🙂
Tidak menyangka lho kalau antusias dari para pembaca cukup besar. Saya juga senang Jane and Her Bookienary menjadi ramai dikunjungi orang.
Well, sekarang mungkin tidak perlu panjang kata lagi, saya ingin menyampaikan pemenang dari giveaway kemarin. Satu orang perempuan yang beruntung memenangkan buku terbarunya Dewi Dedew Rieka, “Sing-Py, Single Happy”:
Agatha Vonilia Marcellina
(@Agatha_AVM)
Selamat ya… saya tunggu data-datanya berupa nama, alamat lengkap, dan nomor ponsel via email ke azuracaelestis@outlook.com dengan subyek Pemenang Giveaway #SingPy.
Dan untuk teman-teman lainnya yang belum beruntung. Jangan sedih dulu, nantikan event giveaway lain yang bakal berlangsung di Jane and Her Bookienary selanjutnya.
Udah aku kirim kak dara dirinya. Makasih ya Kak karena sudah memilih jawaban aku. 🙂